Postingan

Batu Taman

Gambar
  Kerikil ialah bebatuan kecil, biasanya batu granit yang dipecahkan. Ukuran kerikil yang selalu digunakan ialah antara 2 mm dan 75 mm. Kerikil sering digunakan dalam pembangunan badan jalan, dan sebagai batu campuran untuk memproduksi bata.

Herbisida

Gambar
  Herbisida atau racun rumput adalah senyawa atau material yang disebarkan pada lahan pertanian untuk menekan atau memberantas gulma pengganggu tanaman utama yang menyebabkan penurunan hasil pertanian. Lahan pertanian biasanya ditanami sejenis atau dua jenis tanaman pertanian.

Pot Tanaman

Gambar
 Pot atau jambangan adalah sebuah wadah di mana bunga atau tanaman lain ditanam dan dibesarkan. Dulunya, dan masih ada sampai saat ini, pot bunga terbuat dari terakota. Pot bunga sekarang juga terbuat dari plastik, kayu, batu atau terkadang bahan daur ulang.

Benih Buah

Gambar
  Budidaya tanaman sayuran dimulai dengan penanaman benih sayuran. Kualitas benih dan teknik penyemaian sangat mempengaruhi pertumbuhan dan produktivitas tanaman budidaya.

Desthin (Obat Hama)

Gambar
 Desthin adalah Insektisida/Obat Hama siap pakai yg Efektif membasmi hama pada tanaman dan juga mengandung Obat Anti Jamur yang sangat diperlukan untuk semua jenis tanaman terutama.

Pupuk Kandang

Gambar
 Pupuk kandang ialah olahan kotoran hewan, biasanya ternak, yang diberikan pada lahan pertanian untuk memperbaiki kesuburan dan struktur tanah. Pupuk kandang adalah pupuk organik, sebagaimana kompos dan pupuk hijau. Zat hara yang dikandung pupuk kandang tergantung dari sumber kotoran bahan bakunya.

Kompos

Gambar
 Pupuk organik adalah pupuk yang tersusun dari materi makhluk hidup, seperti pelapukan sisa -sisa tanaman, hewan, dan manusia. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, pupuk organik diartikan sebagai zat hara tanaman yang berasal dari bahan organik.